Di selah kesibukan memberikan training motivasi-perencanaan keuangan serta leadership Andreas Hartono masih menyempatkan diri untuk membantu klien memberikan konsultansi training penyusunan SOP berbasiskan business process mapping.
Pendekatan yang dilakukan Andreas Hartono tergolong unik karena fokus penyusunan SOP & business process ini bukanlah semata sebuah sistem tetapi juga bagaimana menyiapkan mindset, knowledge dan skill para karyawan untuk mampu bekerja dengan sebuah sistem.
Selama proses konsultansi Andreas Hartono tidak hanya sebagai seorang trainer atau konsultan tetapi juga menjadi seorang coach yang akan selalu memasukkan sesi motivasi, manajemen perubahan dan leadership. Keahlian Andreas Hartono dalam pembuatan business process dan SOP ini telah ia lakukan sejak tahun 2000 dan saat ini hanya menerima maksimal 1-2 klien saja dalam 1 tahunnya.